SILATURAHMI BERSAMA PT. SPF (SUMATERA PRIMA FIBREBOARD)
SMK Lingua Prima melakukan kunjungan silaturahmi dengan PT. SPF (Sumatera Prima Fibreboard). Kunjungan ini merupakan salah satu upaya sekolah dalam mempererat hubungan kerjasama dengan PT. SPF.
Kamis, 10 Oktober 2024